Keceriaan Anak-Anak Dalam Outbound Education Di Desa Wisata Kandri, Gunung Pati
Sabtu pagi 11 Februari 2017 anak-anak begitu ceria datang ke Sekolah, meski cuaca mendung karena semalam sebelumnya diguyur hujan. Dalam keceriaan itu menambah semangat guru dalam menyiapkan segala sesuatu sebelum berangkat bersama menuju desa Wisata Kandri, Gunung Pati.